Persiapan yang harus dibiasakan sebelum tidur
- Bersihkan dan sucikan diri dengan berwudhu, karwna jika mati malam itu maka mati syahid
- Jika kalian sama sama dewasa ataupun remaja hindari tidur dengan adik atau kakak dalam satu ranjang atau satu kamar
- Berbaring diatas sisi tubuh sebelah kanan serta menghadap kiblat
- .Memuji allah yang telah menyelamatkan sepanjang harimu
- Memohon kepada allah agar melindungi pada waktu tidur dan menyelamatkan dari makhluk makhluk pengganggu
- Membersihkan hati dari dendam dan dengki terhadap seseorang
- Niat untuk melakukan kebaikan jika bangun tidur
- Memohon ampun kepada allah atas dosa yang diperbuat
- Hendaknya tidur dalam keadaan berdzikir kepada allah
- Jangan tidur diatas perut,karena tidak sesuai dengan adab dan menekan pernapasan serta menyebabkan mimpi mimpi yang mengejutkan
- Jangan tidur diatas punggung agar tidak menghayalkan atau seakan akan didadanya ada sesuatu yang berat
- Jangan menutup wajah ketika tidur, karena bisa menyebabkan penyakit paru paru
- Tutup jendela jendela untuk menghindari bahwa dingin atau bahaya lainnya dan pakai selimut yang menghangatkan agar sehat
- Padamkan api untuk menghindari kebakaran, rasululah saw bersabda."sesungguhnya api ini adalah musuh bagimu jika tidur,padamkanlah api"
- Kemudian doa . Nabi muhamad saw bersabda"siapa yang membaca dua ayat terakhir surat al-baqarah yaitu;Amanarosullu bima..dst..hingga akhir, maka cukup memadai untuknya cukup menyamai bangun malam"(HR.Bukhori muslim)berikut doa sebelum dan sesudah tidur
Dengan nama-Mu ya Allah aku hidup dan mati
Segala puji bagi Allah yang menghidupkan aku kembali setelah mematikan aku dan kepada Allah akan bangkit
- Memulihkan tenaga kembali setelah seharian bekerja keras
- Berhenti berbuat dosa
- Badan selalu sehat
- Membiasakan berdoa dan menyegerakan gosok gigi/sesudah tidur